kontan.co.id
banner langganan top
| : WIB | INDIKATOR |
  • EMAS 1.965.000   0   0,00%
  • USD/IDR 16.830   0,00   0,00%
  • IDX 6.438   38,22   0,60%
  • KOMPAS100 926   8,20   0,89%
  • LQ45 723   5,45   0,76%
  • ISSI 205   2,17   1,07%
  • IDX30 376   1,61   0,43%
  • IDXHIDIV20 454   0,42   0,09%
  • IDX80 105   1,01   0,98%
  • IDXV30 111   0,45   0,40%
  • IDXQ30 123   0,28   0,22%

IHSG dibuka melemah 0,42% di awal pekan ini


Senin, 15 Juni 2015 / 09:19 WIB
IHSG dibuka melemah 0,42% di awal pekan ini


Reporter: Uji Agung Santosa | Editor: Uji Agung Santosa

JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) longsor di awal perdagangan saham hari ini. IHSG melemah 0,42% atau 20,7 poin menjadi 4.914,81.

Seluruh sektor industri melemah. Penurunan terdalam dialami sektor konstruksi sebesar 1,06%, diikuti sektor pertanian 1,05%, dan barang konsumen sebesar 0,6%. Sementara sektor manufaktur melemah 0,53%, infrastruktur 0,4%, dan perdagangan 0,3%.

Sampai pukul 09.16 WIB, tercatat sebanyak 47 saham menghijau, 91 saham memerah, dan 67 saham tidak bergerak. Nilai transaksi saham sampai pagi ini sebanyak Rp 440,9 miliar dengan volume 328 juta lot. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News



TERBARU

[X]
×