kontan.co.id
banner langganan top
| : WIB | INDIKATOR |
  • EMAS 1.980.000   15.000   0,76%
  • USD/IDR 16.812   18,00   0,11%
  • IDX 6.428   -10,25   -0,16%
  • KOMPAS100 925   -1,30   -0,14%
  • LQ45 720   -2,40   -0,33%
  • ISSI 205   0,27   0,13%
  • IDX30 374   -1,43   -0,38%
  • IDXHIDIV20 453   -1,59   -0,35%
  • IDX80 105   -0,24   -0,23%
  • IDXV30 111   0,37   0,33%
  • IDXQ30 123   -0,27   -0,22%

Tiga emiten Grup Ciputra akan dilebur menjadi satu


Rabu, 15 Juni 2016 / 22:02 WIB
Tiga emiten Grup Ciputra akan dilebur menjadi satu


Reporter: Dina Mirayanti Hutauruk | Editor: Yudho Winarto

Dia menjelaskan, proses merger tersebut tidak akan rumit karena secara finansial ketiganya sudah terkonsolidasi. Nantinya, proses merger akan dilakukan dengan cara CTRA menerbitkan saham baru dan kemudian ditukar dengan saham CTRS dan CTRP.

Harun Hajadi, Direktur Ciputra Grup mengatakan, pemilik saham CTRA sebagai induk sebetulnya sudah otomatis memiliki saham CTRS dan CTRP sehingga ketika merger kepemilikannya tidak akan berubah. Kendalanya merger tersebut hanya pada saham publik CTRP dan CTRS.

Nah, dalam proses merger tersebut, lanjut Harun, konsultan penilai akan melakukan proses penilaian harga ketiga saham ketiganya. "Kalau saat ini diskon CTRS dan CTRP 70% sedangkan CTRA 40%. Nanti di situ prosesnya bagaimana cara menyamakan ketiganya agar bisa ditukar dengan saham baru akan diterbitkan CTRA." Jelas Harun.

Harus optimis tahun depan grup Ciputra sudah resmi merger menjadi satu emiten jika aturan perpajakannya rampung tahun ini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News



TERBARU

[X]
×