Reporter: Ika Puspitasari | Editor: Tendi Mahadi
4. KRAS
Terlihat pola shooting star candle yang mengindikasikan adanya potensi aksi profit taking pada pergerakan harga saham.
Ia menyarankan partial sell pada area level Rp 740 –Rp 770, dengan target harga di level Rp 685. Resistance: Rp790. (RoE: 1.97%; PER: 106.94x; EPS: 6.92; PBV: 2.11x; Beta: 2.04).
5. PTRO
Pergerakan harga saham telah menguji beberapa garis MA 10, MA 20 maupun MA 120 sehingga peluang terjadinya penguatan minimal menuju ke level resistance pertama masih terbuka lebar.
Baca Juga: IHSG berpotensi menguat terbatas pada Rabu (17/2)
Ia menyarankan akumulasi pada level Rp1.820 –Rp 1.845, dengan target harga secara bertahap di Rp 1.870, Rp 1.970, Rp 2.100, Rp 2.400 dan Rp 2.710. Support: Rp 1.795 & Rp 1.725. (RoE: 7.97%; PER: 7.02x; EPS: 258.61; PBV: 0.56x; Beta: 1.38).
6. TPIA
Terlihat pola bearish doji star candle yang mengindikasikan adanya potensi aksi profit taking pada pergerakan harga saham.
Ia menyarankan sell on strength pada area level Rp 11.225 –Rp 11.350, dengan target harga di level Rp 10.775. Resistance: Rp 11.500. (RoE: -1.52%; PER: -509.30x; EPS: -22.04; PBV: 7.74x; Beta: 1.68).
Selanjutnya: IHSG menguat 0,35% ke 6.292 pada akhir perdagangan Selasa (16/2)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News