Reporter: Kenia Intan | Editor: Noverius Laoli
Adapun jumlah nilai nominal seluruh saham yang akan dibeli maksimal Rp 34,3 juta. Buyback akan dilaksanakan dengan jangka waktu tiga bulan sejak 13 Maret 2020.
Diharapkan, dengan adanya aksi buyback harga saham ACES dapat meningkat sesuai kinerja emiten ritel ini.
Baca Juga: Penyebaran virus corona berpotensi menggerus kinerja emiten ritel
Asal tahu saja, pada penutupan perdagangan sesi I Rabu (18/3), saham ACES tercatat menguat 15 poin atau 1,21% ke harga Rp 1.255. Adapun sejak awal tahun hingga saat ini, saham ACES terkoreksi 16,05%.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News