kontan.co.id
banner langganan top
| : WIB | INDIKATOR |
  • EMAS 1.468.000   0   0,00%
  • USD/IDR 15.946   -52,00   -0,33%
  • IDX 7.161   -53,30   -0,74%
  • KOMPAS100 1.094   -8,21   -0,74%
  • LQ45 872   -4,01   -0,46%
  • ISSI 216   -1,82   -0,84%
  • IDX30 446   -1,75   -0,39%
  • IDXHIDIV20 540   0,36   0,07%
  • IDX80 126   -0,84   -0,67%
  • IDXV30 136   0,20   0,15%
  • IDXQ30 149   -0,29   -0,20%

Laba Bersih 2009 INCO Anjlok 52,5%


Kamis, 11 Februari 2010 / 21:03 WIB
Laba Bersih 2009 INCO Anjlok 52,5%


Reporter: Avanty Nurdiana | Editor: Test Test

JAKARTA. Harga penjualan nikel yang turun drastis sepanjang tahun lalu membuat pendapatan PT International Nickel Indonesia Tbk (INCO) tergerus 42% menjadi US$ 760,95 juta. Akibatnya, laba bersih INCO anjlok 52,57% menjadi US$ 170,42 juta.


Menurut Indra Ginting, Sekretaris Perusahaan INCO, penurunan ini disebabkan volume penjualan nikel INCO di tahun 2009 turun 8,4% dari 73.475 ton menjadi 67.782 ton. "Kondisi ini diperparah harga jual rata-rata nikel yang merosot 36,66% menjadi US$ 11.227 per ton," katanya, kemarin (11/2).


Tahun ini, INCO menganggarkan belanja modal sebesar US$ 257,7 juta. Sekitar US$ 112,1 juta dari belanja modal itu digunakan untuk biaya modal usaha. Sedangkan sebanyak US$ 141,3 juta untuk modal pertumbuhan, dan sisanya buat pengelolaan lingkungan, kesehatan, dan keselamatan kerja.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News



TERBARU
Kontan Academy
Advokasi Kebijakan Publik di Era Digital (Teori dan Praktek) Mengenal Pentingnya Sustainability Reporting

[X]
×