Reporter: Herry Prasetyo | Editor: A.Herry Prasetyo
3. Bank Rakyat Indonesia alias BRI (BBRI)
Sepanjang tahun ini, saham BBRI naik sebesar 21,58%.
4. Bank Mandiri (BMRI)
Sepanjang tahun ini, saham BMRI naik tipis sebesar 4,75%.
5. XL Axiata (EXCL)
Sepanjang tahun ini, saham EXCL melonjak hingga 61,11%.
6. Indocement Tunggal Prakarsa (INTP)
Sepanjang tahun ini, saham INTP naik sebesar 20,33%.
7. Indosat (ISAT)
Sepanjang tahun ini, saham ISAT melonjak hingga 86,94%.
8. Jasa Marga (JSMR)
Sepanjang tahun ini, saham JSMR naik hingga 33,76%.
9. Medco Energi Internasional (MEDC)
Sepanjang tahun ini, saham MEDC naik sebesar 23,36%%.
10. Perusahaan Gas Negara alias PGN (PGAS)
Sepanjang tahun ini, saham PGAS tercatat turun 6,84%.
Baca Juga: Bakal terdepak dari indeks IDX30, begini pergerakan harga saham MEDC