kontan.co.id
banner langganan top
| : WIB | INDIKATOR |
  • EMAS 1.541.000   21.000   1,38%
  • USD/IDR 15.880   50,00   0,31%
  • IDX 7.196   54,65   0,77%
  • KOMPAS100 1.104   9,46   0,86%
  • LQ45 877   10,80   1,25%
  • ISSI 221   0,74   0,34%
  • IDX30 449   6,10   1,38%
  • IDXHIDIV20 540   5,33   1,00%
  • IDX80 127   1,26   1,00%
  • IDXV30 135   0,57   0,43%
  • IDXQ30 149   1,56   1,06%

Impack Pratama mengucurkan pinjaman ke anak usaha


Jumat, 20 Juli 2018 / 10:58 WIB
Impack Pratama mengucurkan pinjaman ke anak usaha
ILUSTRASI. PT Impack Pratama Industri Tbk


Reporter: Willem Kurniawan | Editor: Wahyu T.Rahmawati

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Impack Pratama Industri Tbk (IMPC) mengucurkan pinjaman Rp 20 miliar ke entitas anak perusahaan PT Kreasi Dasatama.

Lenggana Linggawati, Sekretaris Perusahaan IMPC mengatakan pemberian pinjaman ini untuk modal kerja dalam menjalankan operasional sehari-hari. "Diharapkan dengan diberikannya pinjaman tersebut akan memperlancar kegiatan usaha PT Kreasi Dasatama, serta meningkatkan kinerja IMPC," ungkap Lenggana dalam keterbukaan informasi di Bursa Efek Indonesia, Jumat (20/7).

Adapun jangka waktu pinjaman terhitung dari 20 Juli 2018 sampai 19 Juli 2021, dengan tingkat bunga pinjaman 10% per tahun. Kreasi Dasatama merupakan anak usahan IMPC dengan kepemilikan 99,9%.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News



TERBARU
Kontan Academy
Working with GenAI : Promising Use Cases HOW TO CHOOSE THE RIGHT INVESTMENT BANKER : A Sell-Side Perspective

[X]
×