Reporter: Akhmad Suryahadi | Editor: Noverius Laoli
Meski demikian, indikator stochastic tiba pada area jenuh jual dan RSI bergerak cukup rendah di area overbought seakan memberikan peluang reversal jangka pendek.
Dus, Lanjar memproyeksikan IHSG akan kembali terkonsolidasi dan akan ditutup di zona hijau dengan kisaran 6.218-6.282.
Baca Juga: Wijaya Karya (WIKA) akan bangun PLTS dan bendungan di Kongo
Senada, Direktur Indosurya Bersinar Sekuritas William Surya Wijaya memproyeksikan IHSG akan berbalik menguat besok. Salah satu sentimen pendorong adalah data perekonomian tentang suku bunga yang akan dirilis esok yang diyakini akan menopang pergerakan IHSG.
Ia pun memprediksi IHSG akan menguat di kisaran 6.202 – 6.378
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News