kontan.co.id
banner langganan top
| : WIB | INDIKATOR |
  • EMAS 1.980.000   15.000   0,76%
  • USD/IDR 16.810   20,00   0,12%
  • IDX 6.446   7,70   0,12%
  • KOMPAS100 927   0,91   0,10%
  • LQ45 722   -0,90   -0,12%
  • ISSI 206   1,64   0,80%
  • IDX30 375   -0,74   -0,20%
  • IDXHIDIV20 453   -1,23   -0,27%
  • IDX80 105   0,08   0,08%
  • IDXV30 111   0,28   0,25%
  • IDXQ30 123   -0,06   -0,05%

IHSG Naik Tipis, Cek Rekomendasi Teknikal ESSA, PTPP, PTRO untuk Selasa (22/4)


Senin, 21 April 2025 / 17:20 WIB
IHSG Naik Tipis, Cek Rekomendasi Teknikal ESSA, PTPP, PTRO untuk Selasa (22/4)
ILUSTRASI. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menguat 0,12% ke level 6.445,97 pada perdagangan Senin (21/4).


Reporter: Sugeng Adji Soenarso | Editor: Khomarul Hidayat

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menguat 0,12% ke level 6.445,97 pada perdagangan Senin (21/4).

Berikut rekomendasi teknikal sejumlah saham dari beberapa analis untuk perdagangan, Selasa (22/4):

1. PT ESSA Industries Indonesia Tbk (ESSA)

Muncul long black body dengan RSI melemah dan Stochastic menurun, namun volume perdagangan meningkat. Entry buy jika bertahan di atas 570-580

Rekomendasi: Buy on weakness

Support: Rp 540

Resistance: Rp 655

 Achmad Yaki, BCA Sekuritas

Baca Juga: IHSG Menguat 0,12% ke 6.445 pada Senin (21/4), ANTM, ARTO, BRIS Top Gainers LQ45

2. PT PP (Persero) Tbk (PTPP)

PTPP kembali tertahan resistance 330 yang menjadi neckline untuk pola cup and handle. Namun, MACD positif dan menunjukkan penguatan tren.

Rekomendasi: Buy on break

Support: Rp 300

Resistance: Rp 394

Oktavianus Audi, Kiwoom Sekuritas Indonesia

Baca Juga: Cek Bank Blue Chip LQ45 saat IHSG Naik Hari Senin (21/4), Ada BBNI, BBCA, dan BBRI

3. PT Petrosea Tbk (PTRO)

Pergerakan PTRO saat ini masih berada di fase downtrend dalam jangka pendek dan belum mampu break dari MA20-nya. Dari sisi indikator, MACD masih flat di area negatif dan Stochastic juga masih flat di area netral.

Rekomendasi: Speculative buy

Support: Rp 1.850

Resistance: Rp 2.430

Herditya Wicaksana, MNC Sekuritas

Selanjutnya: Premi Endowment Ciputra Life Tumbuh 15% pada Kuartal I-2025

Menarik Dibaca: Hanya Dua Wilayah di Bali yang Diguyur Hujan, Besok (22/4)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News



TERBARU

[X]
×