kontan.co.id
banner langganan top
| : WIB | INDIKATOR |
  • EMAS 1.965.000   0   0,00%
  • USD/IDR 16.830   0,00   0,00%
  • IDX 6.438   38,22   0,60%
  • KOMPAS100 926   8,20   0,89%
  • LQ45 723   5,45   0,76%
  • ISSI 205   2,17   1,07%
  • IDX30 376   1,61   0,43%
  • IDXHIDIV20 454   0,42   0,09%
  • IDX80 105   1,01   0,98%
  • IDXV30 111   0,45   0,40%
  • IDXQ30 123   0,28   0,22%

MEDC minimalisir kemungkinan imbas protes di Libya


Selasa, 22 Februari 2011 / 15:14 WIB
MEDC minimalisir kemungkinan imbas protes di Libya
ILUSTRASI. Petir menyambar di kawasan kampung nelayan Pabean Udik, Indramayu, Jawa Barat, Kamis (22/2/2018).


Reporter: Dyah Megasari, Bloomberg |

JAKARTA. Manajemen PT Medco Energi International Tbk (MEDC) menyatakan unit kerja di Libya tak terlalu terpengaruh oleh tindakan demonstrasi di wilayah Afrika. Direktur MEDC Lukman Magfoedz mengatakan manajemen akan meminimalisir imbas yang mungkin terjadi.

Perusahaan milik Arifin Panigoro ini akan terus memantau perkembangan di Libya. "Kami akan berkoordinasi dengan pemerintah setempat," ujarnya, Selasa (22/2).

Hingga perdagangan per 15:09, saham MEDC berada di level Rp 3.050 per saham. Turun 3,17% dari posisi penutupan kemarin (21/2) yaitu Rp 3.150 per saham.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News



TERBARU

[X]
×