kontan.co.id
banner langganan top
| : WIB | INDIKATOR |
  • EMAS 1.965.000   0   0,00%
  • USD/IDR 16.830   0,00   0,00%
  • IDX 6.438   38,22   0,60%
  • KOMPAS100 926   8,20   0,89%
  • LQ45 723   5,45   0,76%
  • ISSI 205   2,17   1,07%
  • IDX30 376   1,61   0,43%
  • IDXHIDIV20 454   0,42   0,09%
  • IDX80 105   1,01   0,98%
  • IDXV30 111   0,45   0,40%
  • IDXQ30 123   0,28   0,22%

Investor asing agresif belanja saham BBCA sejak tiga bulan terakhir


Minggu, 12 Juli 2020 / 22:22 WIB
Investor asing agresif belanja saham BBCA sejak tiga bulan terakhir
ILUSTRASI. Nasabah menggunakan ATM di kantor cabang BCA Tangerang Selatan, Jumat (17/4). Dalam tiga bulan terakhir, pnvestor asing cukup masif belanja saham Bank Central Asia (BBCA). /pho KONTAN/Carolus Agus Waluyo/17/04/2020.


Reporter: Sandy Baskoro | Editor: Sandy Baskoro

Kenaikan harga saham BBCA juga turut mengerek harta kekayaan sang pemilik. Dalam tujuh pekan terakhir, Bloomberg mencatat, nilai kekayaan pemilik Grup Djarum sudah bertambah US$ 7,4 miliar atau Rp 107,30 triliun (kurs Rp 14.500 per dollar AS) menjadi US$ 28,8 miliar.

Baca Juga: Siap-siap meraup cuan dividen, cek 4 emiten yang jadwalkan cum dividen pekan depan

Berdasarkan data Bloomberg Billionaires Index, per Jumat (10/7), nilai kekayaan Robert Budi Hartono mencapai US$ 14,9 miliar, sementara Michael Bambang Hartono mencatatkan kekayaan US$ 13,9 miliar.

Alhasil, gabungan harta kekayaan dua bersaudara pemilik Grup Djarum, Budi Hartono dan Michael Hartono, itu mencapai US$ 28,8 miliar.

Tujuh pekan lalu atau per 24 Mei 2020, harta pemilik Grup Djarum masih di posisi US$ 21,4 miliar. Jumlah tersebut sudah merosot US$ 11,83 miliar atau Rp 171,54 triliun sejak awal tahun atau year-to-date (ytd).

Baca Juga: Anak milenial generasi keempat Nojorono di balik racikan Minak Djinggo Rempah

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News



TERBARU

[X]
×