kontan.co.id
banner langganan top
| : WIB | INDIKATOR |
  • EMAS 1.539.000   0   0,00%
  • USD/IDR 15.774   -14,00   -0,09%
  • IDX 7.469   -10,06   -0,13%
  • KOMPAS100 1.154   -0,36   -0,03%
  • LQ45 914   0,76   0,08%
  • ISSI 226   -0,75   -0,33%
  • IDX30 472   1,31   0,28%
  • IDXHIDIV20 570   2,59   0,46%
  • IDX80 132   0,18   0,14%
  • IDXV30 140   0,94   0,68%
  • IDXQ30 158   0,51   0,33%

Gelontorkan dana jumbo untuk buyback, simak rekomendasi saham Adaro Energy (ADRO)


Selasa, 28 September 2021 / 15:07 WIB
Gelontorkan dana jumbo untuk buyback, simak rekomendasi saham Adaro Energy (ADRO)
ILUSTRASI. FILE PHOTO: The logo of PT Adaro Energy as seen at PT Adaro Energy headquarters in Jakarta, Indonesia, October 20, 2017. REUTERS/Beawiharta/File Photo


Reporter: Akhmad Suryahadi | Editor: Noverius Laoli

Harga batubara sudah naik 137% secara year-to-date (ytd), sementara harga saham ADRO hanya naik 5,6% ytd.

Secara fundamental, harga batubara yang kuat diperkirakan akan mengerek laba bersih ADRO di semester kedua tahun ini.

Hal ini akan tercermin dalam harga jual rata-rata atau average selling price (ASP) ADRO pada semester II-2021, karena adanya penjedaan (lag) waktu sekitar 3 bulan- 6 bulan antara ASP ADRO dengan harga batubara global.

BRIDanareksa Sekuritas mempertahankan rekomendasi beli saham ADRO dengan target harga Rp 1.700.

Rekomendasi ini diambil dengan perkiraan harga batubara yang solid baru-baru ini akan meningkatkan kinerja ADRO di semester II-2021 “Risiko utama rekomendasi ini adalah koreksi harga batubara,” tulis Stefanus dalam riset, Selasa (28/9).

Selanjutnya: IHSG menguat 0,13% ke 6.152 pada pagi ini (27/9), asing borong BBRI, BUKA, BABP

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News


Survei KG Media

TERBARU
Kontan Academy
Advokasi Kebijakan Publik di Era Digital (Teori dan Praktek) Mengenal Pentingnya Sustainability Reporting

[X]
×