kontan.co.id
banner langganan top
| : WIB | INDIKATOR |
  • EMAS 1.541.000   21.000   1,38%
  • USD/IDR 15.880   50,00   0,31%
  • IDX 7.196   54,65   0,77%
  • KOMPAS100 1.104   9,46   0,86%
  • LQ45 877   10,80   1,25%
  • ISSI 221   0,74   0,34%
  • IDX30 449   6,10   1,38%
  • IDXHIDIV20 540   5,33   1,00%
  • IDX80 127   1,26   1,00%
  • IDXV30 135   0,57   0,43%
  • IDXQ30 149   1,56   1,06%

Dapat perpanjangan kontrak, saham MEDC terdongkrak


Kamis, 28 Oktober 2010 / 14:04 WIB
Dapat perpanjangan kontrak, saham MEDC terdongkrak
ILUSTRASI. Dea Valencia Budiarto


Reporter: Barratut Taqiyyah | Editor: Barratut Taqiyyah Rafie

JAKARTA. Saham PT Medco Energi Internasional (MEDC) melonjak pada transaksi hari ini. Pada pukul 13.50, saham MEDC naik 3,8% menjadi Rp 4.100. Sebelumnya, saham MEDC sempat bertengger di level Rp 4.126 atau naik 4,5%.

Lonjakan saham perusahaan gas dan minyak ini terkait dengan rencana penandatangan kontrak perpanjangan kerjasama selama 20 tahun oleh pemerintah untuk MEDC untuk menjalankan blok gas di provinsi Aceh yang sedianya bakal dilakukan hari ini. Hal tersebut diungkapkan langsung oleh R Priyono, Kepala BP Migas.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News



TERBARU
Kontan Academy
Working with GenAI : Promising Use Cases HOW TO CHOOSE THE RIGHT INVESTMENT BANKER : A Sell-Side Perspective

[X]
×