kontan.co.id
banner langganan top
| : WIB | INDIKATOR |
  • EMAS 1.520.000   12.000   0,80%
  • USD/IDR 15.880   50,00   0,31%
  • IDX 7.196   54,65   0,77%
  • KOMPAS100 1.104   9,46   0,86%
  • LQ45 877   10,80   1,25%
  • ISSI 221   0,74   0,34%
  • IDX30 449   6,10   1,38%
  • IDXHIDIV20 540   5,33   1,00%
  • IDX80 127   1,26   1,00%
  • IDXV30 135   0,57   0,43%
  • IDXQ30 149   1,56   1,06%

Berlina jual aset ke anak usaha


Kamis, 21 Desember 2017 / 11:22 WIB
Berlina jual aset ke anak usaha


Reporter: Dede Suprayitno | Editor: Wahyu T.Rahmawati

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perusahaan yang bergerak di industri pengolahan biji plastik, perdagangan, umum dan jasa. PT Berlina Tbk (BRNA) menjual aset ke anak usahanya, PT Lampiak Primula Indonesia. Anak usaha ini, 70% sahamnya dimiliki oleh BRNA.

Aset yang dijual yakni mesin dengan harga Rp 5 miliar. Pelaksanaan transaksi penjualan mesin produksi ini akan mendukung efisiensi perusahaan. Sekaligus juga meningkatkan kapasitas produksi anak usaha perusahaan.

"Transaksi ini tidak memiliki dampak negatif terhadap kegiatan operasional, hukum, kondisi keuangan atau kelangsungan usaha emiten," terang Lukman Sidharta, Direktur BRNA dalam keterbukaan informasi BEI, Kamis (21/12).

Dalam catatan KONTAN, perusahaan ini juga sedang berupaya mengembangkan bisnis baru. Meski masih merahasiakan, sektornya masih seputar bisnis pengemasan (packaging product).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News



TERBARU
Kontan Academy
Working with GenAI : Promising Use Cases HOW TO CHOOSE THE RIGHT INVESTMENT BANKER : A Sell-Side Perspective

[X]
×