kontan.co.id
banner langganan top
| : WIB | INDIKATOR |
  • EMAS 1.520.000   12.000   0,80%
  • USD/IDR 15.880   50,00   0,31%
  • IDX 7.196   54,65   0,77%
  • KOMPAS100 1.104   9,46   0,86%
  • LQ45 877   10,80   1,25%
  • ISSI 221   0,74   0,34%
  • IDX30 449   6,10   1,38%
  • IDXHIDIV20 540   5,33   1,00%
  • IDX80 127   1,26   1,00%
  • IDXV30 135   0,57   0,43%
  • IDXQ30 149   1,56   1,06%

Sejak 2012, APLI sudah buyback 54,367 juta saham


Kamis, 02 Januari 2014 / 10:31 WIB
Sejak 2012, APLI sudah buyback 54,367 juta saham
ILUSTRASI. BEI akan meluncurkan waran terstruktur atau structured warrantpada 25 September 2022.


Reporter: Barratut Taqiyyah | Editor: Barratut Taqiyyah Rafie

JAKARTA. PT Asiaplast Industries Tbk (APLI) sudah menggelar program pembelian kembali saham perseroan sejak akhir Juni 2012 lalu. "Program ini merupakan hasil Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) APLI yang digelar pada 31 Mei 2012 lalu," jelas Susanto Tjioe, Direktur APLI dalam Keterbukaan Informasi di Bursa Efek Indonesia.

Berikut adalah laporan hasil pembelian kembali saham APLI pada periode 27 Juni 2012-27 November 2013:

- Sepanjang semester I 2012 (12 Juni-28 Juni 2012) total saham yang dibeli kembali mencapai 3.561.500 juta saham atau setara dengan 2,37% dari seluruh jumlah nilai nominal saham yang akan dibeli sesuai RUPS.

- Sepanjang semester II 2012 (2 Juli-26 Desember 2012) total saham yang dibeli kembali mencapai 12.590.500 juta saham atau setara dengan 8,39% dari seluruh jumlah nilai nominal saham yang akan dibeli sesuai RUPS.

- Sepanjang semester I 2013 (2 Januari-20 Juni 2013) total saham yang dibeli kembali mencapai 1.691.000 juta saham atau setara dengan 1,13% dari seluruh jumlah nilai nominal saham yang akan dibeli sesuai RUPS.

- Sepanjang semester II 2013 (1 Juli-27 November 2013) total saham yang dibeli kembali mencapai 36.524.500 juta saham atau setara dengan 24,35% dari seluruh jumlah nilai nominal saham yang akan dibeli sesuai RUPS.

Dengan demikian, total saham yang sudah dibeli kembali (buyback) mencapai 54.367.500 saham atau 36,25% dari seluruh jumlah nominal sajam yang akan dibeli sesuai RUPS.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News



TERBARU
Kontan Academy
Working with GenAI : Promising Use Cases HOW TO CHOOSE THE RIGHT INVESTMENT BANKER : A Sell-Side Perspective

[X]
×