kontan.co.id
banner langganan top
| : WIB | INDIKATOR |
  • EMAS 1.965.000   0   0,00%
  • USD/IDR 16.830   0,00   0,00%
  • IDX 6.438   38,22   0,60%
  • KOMPAS100 926   8,20   0,89%
  • LQ45 723   5,45   0,76%
  • ISSI 205   2,17   1,07%
  • IDX30 376   1,61   0,43%
  • IDXHIDIV20 454   0,42   0,09%
  • IDX80 105   1,01   0,98%
  • IDXV30 111   0,45   0,40%
  • IDXQ30 123   0,28   0,22%

Pergerakan rupiah masih perkasa


Jumat, 15 Oktober 2010 / 10:29 WIB
Pergerakan rupiah masih perkasa
ILUSTRASI. Aktivitas di Lantai Bursa Efek Indonesia (BEI)


Sumber: Bloomberg | Editor: Barratut Taqiyyah Rafie

JAKARTA. Rupiah ditransaksikan menguat. Penguatannya bahkan menuju level paling perkasa dalam tiga tahun terakhir. Rupiah menguat 0,1% menjadi 8.923 pada minggu ini.

Namun, pada pukul 10.20, rupiah berada di level 8.928 atau melemah 0,1% dari posisi penutupan kemarin di level 8.918.

Di pasar mata uang kembali beredar spekulasi kalau Bank Indonesia akan menahan laju apresiasi yang memukul kinerja eksportir.

"Tujuan bank sentral melakukan intervensi tak lain untuk menstabilkan volatilitas pergerakan dolar dan rupiah," kata Aris Setiawan, foreign exchange trader PT Bank Chinatrust Indonesia di Jakarta kepada Bloomberg. Dia menambahkan, BI mencoba menjaga rupiah agar berada di level tertentu.


Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News



TERBARU

[X]
×