Berita Bisnis

Mitra Keluarga (MIKA) Perbesar Pendapatan dari Pasien PBJS Kesehatan

Selasa, 27 Agustus 2019 | 05:29 WIB
Mitra Keluarga (MIKA) Perbesar Pendapatan dari Pasien PBJS Kesehatan

ILUSTRASI. Rumah Sakit Mitra Keluarga

Reporter: Andy Dwijayanto | Editor: Yuwono triatmojo

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Mitra Keluarga Karyasehat Tbk terus memperbesar porsi pendapatan dari pasien peserta Jaminan Kesehatan Kartu Indonesia Sehat alias JKN-KIS. Menurut pengakuan manajemen perusahaan berkode saham MIKA yang juga merupakan anggota indeks Kompas100 ini, lebih dari setengah rumah sakit jaringan Mitra Keluarga melayani pasien BPJS Kesehatan.

Aditya Widjaja, Investor Relations MIKA menyebutkan, dari total 24 rumahsakit milik perusahaan, sebanyak 14 rumahsakit melayani pasien BPJS Kesehatan.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru